Navbar [navigation bar] default dari blogger biasanya terletak pada bagian paling atas dari sebuah blog. Navbar ini sering kali di hapus oleh para blogger karena di anggap memiliki kode yang tidak valid atau error, di samping stylenya yang kurang memuaskan bagi para blogger.
Pada kesempatan ini saya akan share cara untuk menghilangkan navbar blogger tersebut:
1. masuk ke akun bloger
2. klik template - edit html
(bila perlu back up template dulu)
3. maka akan mucul pop up sperti dibawah ini
4. Cari Kode <b:skin> atau tekan f3 untuk pencarian cepat
4. Copy Kode Ini
#navbar-iframe {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
5. Paste diatas /* Variable definitions
6. Lalu Simpan Template
7. Maka hasilnya akan seperti ini. Navigasi Bar Telah menghilang. HoraYYYY.
Selamat mencoba